Berikut ini proses pembuatan Bootable Kali Linux dengan USB Flashdisk dengan universal usb installer
- Jika belum menginstal Unetbootin, silahkan download dan instal sesuai dengan sistem operasi yang kita gunakan. download Universal-USB-Installer-1.9.4.3 disini
- Siapkan file ISO yang akan dibuat Live USB, sebaiknya didownload dulu disini
- Pasang USB Flashdisk dengan ruang kosong minimal 4 GB
- kemudian ikuti step by step nya
pertama pilih jenis distro linux yang akan di install, pilih kali linux - langkah berikutnya file iso yang sudah di download tadi
- Beri centang pada Format I:\ lalu create dan tunggu proses hingga selesaai
- Silahkan restart dan pilih boot dari Flashdisk.
0 komentar:
Posting Komentar