Cara Membuat Live USB untuk install Kali Linux


Berikut ini proses pembuatan Bootable Kali Linux dengan USB Flashdisk dengan universal usb installer

  1.  Jika belum menginstal Unetbootin, silahkan download dan instal sesuai dengan sistem operasi yang kita gunakan.  download Universal-USB-Installer-1.9.4.3 disini
  2. Siapkan file ISO yang akan dibuat Live USB, sebaiknya didownload dulu disini

  3. Pasang USB Flashdisk dengan ruang kosong minimal 4 GB
  4. kemudian ikuti step by step nya 
    pertama pilih  jenis distro linux yang akan di install, pilih kali linux
  5. langkah berikutnya file iso yang sudah di download tadi
  6. Beri centang pada Format I:\ lalu create dan tunggu proses hingga selesaai
  7. Silahkan restart dan pilih boot dari Flashdisk.

SHARE IT →

0 komentar:

Posting Komentar

 
Dapatkan Update Terbaru!

Terima Kasih'Semoga Bermanfaat.